Tapanuli Utara – Kebakaran Lahan telah terjadi di Desa Hutaginjang, Kecamatan Muara, Kabupaten Tapanuli Utara. Kebakaran lahan ini terjadi pada siang ini, Senin 23/06/2025. Diduga kebakaran terjadi karena puntung rokok yang di buang sembarangan.
Api membakar sebagian lahan di Desa Hutaginjang, yang menyebabkan kerusakan lahan. Satu unit mobil pemadam kebakaran telah diturunkan dan api telah berhasil di padamkan.
Baca Juga : UNESCO Beri Geopark Danau Toba Kartu Kuning

Baca Juga : Tips untuk penderita diabetes selama Mudik
